Mahasiswa Gelar Demonstrasi Evaluasi 100 Hari Kerja Pemerintahan Prabowo-Gibran

Bogor.Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Seluruh Indonesia dan BEM se-Jawa Barat menggelar aksi demonstrasi di Jalan Jend. Sudirman, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor. Aksi ini bertujuan untuk mengevaluasi 100 hari kerja pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka. M.Afif Fahreza, Presiden Mahasiswa Institut Pertanian Bogor, menyampaikan bahwa aksi…

Read More

Kapolri Tegaskan Tindakan Pemalakan di Wilayah Jawa Barat Selama Libur Nataru

Kabupaten Karawang.Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo mengungkapkan adanya laporan mengenai pemalakan yang terjadi di kalangan masyarakat yang hendak berlibur ke tempat wisata, khususnya di Jawa Barat, selama libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) ini. Dalam upaya menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat, Jenderal Sigit memerintahkan jajarannya untuk melakukan sweeping dan meningkatkan patroli di daerah-daerah…

Read More

Mukernas IV MUI: 12 Poin Taujihat untuk Pemimpin Negara, PSN PIK 2 Menjadi Salah Satu Konsen Bahasan Karena Mendatangkan Kemudharatan

Jakarta.Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) IV Majelis Ulama Indonesia (MUI) telah menghasilkan 12 poin taujihat yang ditujukan kepada Presiden, Wakil Presiden, serta pimpinan MPR, DPR, DPD, dan pejabat tinggi negara lainnya. Kegiatan ini berlangsung dari 17 hingga 19 Desember 2024 di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta, dengan tema “Meneguhkan Peran MUI Sebagai Pelayan Umat dan Mitra…

Read More

PDIP Siaga: Baliho Pertanyakan Kepemimpinan Megawati Memicu Respon Kader

Bandung.Menjelang Kongres V PDIP yang dijadwalkan pada tahun 2025, Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDIP menginstruksikan seluruh kader untuk bersiaga. Instruksi ini muncul sebagai reaksi terhadap beredarnya baliho yang mempertanyakan keabsahan kepemimpinan Megawati Soekarnoputri. Dikutip dari trimedianews.com, Ronny Talapessy, Ketua DPP PDIP Bidang Reformasi Hukum Nasional, menegaskan bahwa PDIP adalah partai yang sah dan kepemimpinan Megawati…

Read More

PDIP Resmi Pecat Jokowi, Gibran Dan Bobby, Sanksi Menyentuh 30 Anggota Partai

Jakarta.Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) secara resmi mengeluarkan surat pemecatan terhadap Joko Widodo (Jokowi), Gibran Rakabuming Raka, dan Bobby Nasution. Pengumuman pemecatan ini dibacakan oleh Ketua Bidang Kehormatan PDIP, Komarudin Watubun, pada hari Senin, 16 Desember 2024. Dalam serangkaian surat keputusan terpisah yang ditandatangani oleh Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dan Sekretaris Jenderal Hasto Kristiyanto,…

Read More

KBRI Damaskus Mengeluarkan Himbauan untuk WNI di Suriah, WNI Masih Dinyatakan Aman

Jakarta.Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Damaskus mengeluarkan himbauan penting bagi warga negara Indonesia (WNI) yang berada di Suriah. Himbauan ini terkait dengan perkembangan situasi keamanan di wilayah tersebut.Setelah sebelumnya diketahui terjadinya konflik antara kelompok anti pemerintahan Bashar Al Assad dengan Pemerintah setempat, dan kelompok anti pemerintah dapat menguasai Damaskus pada Minggu (8/12). KBRI Damaskus mengingatkan…

Read More

Menkeu Sri Mulyani Bahas Kerjasama Pembangunan dengan Islamic Development Bank dan Saudi Arabia

Jakarta.Dalam rangkaian kunjungan kerja di Saudi Arabia pekan lalu, Menteri Keuangan Sri Mulyani menggelar pertemuan dengan Presiden Islamic Development Bank (IsDB) Dr. Muhammad Sulaiman Al Jasser dan Menteri Keuangan Saudi Arabia, Mohammed Al-Jadaan secara terpisah. Pada agenda pertemuan dengan Presiden IsDB, Menkeu Sri Mulyani membahas tantangan pembangunan untuk negara-negara anggota IsDB, serta arah dan kerangka…

Read More